Senin, 22 Agustus 2011

Lompat Harimau :DD


8 April 2011 @ Smansabara hall
Jam ke 3-4 ada olahraga, lompat harimau :DD
Ada beberapa hal yang dapat kita pelajari
1. saat oranglain tak yakin akan apa yang akan kita lakukan, maka berusahalah hingga kamu bisa melakukanya, karena oranglain hanya mau tau setelah kamu membuktikanya
2. buktikan bahwa kekuranganmu adalah hal yang tidak perlu dikeluhkan dan kamu masih bisa hidup dengan segala kekurangan itu, karena kamu masih punya banyak kelebihan yang dapat menutup semua kekuranganmu
3. Entah apa yang terjadi setelah ada suatu rintangan kita pasti akan melewatinya, baik itu gagal ataupun berhasil, seperti saat kamu berusaha untuk melewati peti lompat kemarin
4. dengan tekat yang bulat dan keinginan yang besar, kamu akan dapat melakukan apapun hingga suatu hal yang mustahil seperti apapun
5. Tetap jadi dirimu sendiri dan jangan mengganti langkahmu saat kamu akan menghadapi suatu masalah, seperti kamu jangan mengganti langkah saat kamu akan melompat
6. Sang Pencipta telah menciptakan refleks yang baik untuk tubuhmu, sehingga apapun yang terjadi tubuhmu akan selalu menjaga agar tidak terluka, dan kita patut bersyukur
7. aku harap persahabatan kita semua seperti tangan dan kakimu saat melompati peti, yang bila tanganmu tak mampu untuk menopang tubuhmu saat diatas, maka kakimu akan berusaha untuk menyelamatkan dirimu menggantikan tanganmu :))

-Ratna Nurmalita Sari-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar